Lowongan Kerja PT Mayora Indah Tbk Cibitung 2024

  • Full Time
  • Cibitung

PT Mayora Indah Tbk

Merekrut.com – PT Mayora Indah Tbk (Perseroan) berdiri tahun 1977 berlokasi di Tangerang yang menjadi perusahaan publik tahun 1990 dengan kegiatan usaha diantaranya dibidang industri. PT. Mayora Indah Tbk memiliki 6 (enam) divisi yang menghasilkan produk berbeda namun terintegrasi.

Grup Mayora dikenal produknya di sektor makanan dan minuman seperti biskuit, permen, wafer, coklat, sereal, kopi dan mie instan. Beberapa merk dagangnya yang dikenal masyarakat antara lain Roma Malkist Crackers, Kopiko, Beng-Beng, Choki-Choki, Energen sereal, Mi Gelas dan sebagainya. PT Unita Branindo menjadi pemilik saham mayoritas perusahaan ini yakni sebesar 32,93%. Berdasarkan data terakhir, Mayora Group juga tercatat mempekerjakan sebanyak 5.300 karyawan.

PT Mayora Indah Tbk

Posisi Lowongan :

1. RESEPSIONIS

Deskripsi Pekerjaan :

  • Memberikan pelayanan kupada setiap pengguna telepon baik internal maupun eksternal dalam rangka tugas pekerjaan

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal D3 diutamakan Komunikasi
    Pengalaman bekerja minimal 1-2 tahun dibidang yang sama
    Mampu berkomunikasi dengan baik
    Menguasai Bahasa Inggris aktif (lisan dan tulisan)
    Menguasai program Ms Office
    Sudah memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 Dosisi Kedua
    Bersedia ditempatkan di Cibitung, Bekasi

2. DEPARTEMENT HEAD ENGINEERING MAINTENANCE

Deskripsi Pekerjaan :

  • Memastikan kelancaran operasional engineering, mengenai project improvement yang ada di pabrik serta bertanggung jawab dalam pengaturan SDM

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1/D4 Jurusan Teknik (Mesin, Elektro)
    Pengalaman bekerja minimal 3 tahun sebagai Engineering Manager atau Supervisor (memiliki bawahan), lebih disuvkai dari industri sejenis
    Memahami pelaksanaan time & condition based maintenance
    Memahami flow proses keseluruahn engineering
    Memiliki kemampuan leadership yang baik
    Mampu mengimplementasikan TPM (Total Productive Maintenance)
    Memiliki kemampuan Project Management, PLC, Electrical Circuit, Building Maintenance, Mechanical Workshop, Gambar Teknik, TPM, Repair & Maintenance Cost
    Menguasai Bahasa Inggris aktif (lisan dan tulisan) dan Ms Office
    Sudah memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 Dosisi Kedua
    Bersedia ditempatkan di Cibitung, Bekasi

3. SECTION HEAD QC FIELD

Deskripsi Pekerjaan :

  • Mengendalikan mutu produk sesuai dengan standar sistem yang dijalankan

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1 Farmasi, Teknik Kimia, Kimia, Biologi, Teknologi Pangan, Teknologi Pertanian atau sejenis
    Pengalaman bekerja minimal 2-3 tahun sebagai QC Unit Head/setara (memiliki bawahan), lebih disuvkai dari industri sejenis
    Memahami flow proses produksi (proses-packing)
    Memahami sistem management mutu dan halal
    Memiliki kemampuan leadership yang baik
    Memiliki kemampuan Quality Management (Handling Complaint, Laboratory Method, Sampling System, dan Product & Material Knowledge)
    Menguasai Bahasa Inggris aktif (lisan dan tulisan) dan Ms Office
    Bersedia bekerja shift
    Sudah memiliki Sertifikat Vaksin Covid-19 Dosisi Kedua
    Bersedia ditempatkan di Cibitung, Bekasi

CARA MELAMAR LOWONGAN :

1. Dipersilahkan untuk para pencaker jika berminat dan memenuhi persyaratan lowongan kerja diatas, anda dapat kirimkan berkas dan CV lamaran yang terbaru dengan cara klik tulisan APPLY FOR JOB yang ada di paling bawah artikel ini.
2. Informasi lowongan kerja ini sewaktu-waktu dapat ditutup jika kuota sudah terpenuhi
3. Harap dibaca dengan baik dan benar secara teliti agar tidak terjadi kesalahan saat mengirim lamaran
4. Seluruh proses rekrutmen dan seleksi pelamar baru tidak dipungut biaya apapun atau GRATISS !!!

*KLIK LINK APPLY FOR JOB DIBAWAH INI*

Subject : POSISI YANG DILAMAR_NAMA

To apply for this job email your details to recruitment.cbt@mayora.co.id